Jumat, 01 Desember 2017

pengertian routing,routing static dan routing dinamis-smk.tkj

Perbedaan Routing Static dan Routing Dynamic





PEMBAHASAN:
1.Apa itu routing?
2.Routing static
3.Routing dinamis




Hasil gambar untuk topologi routing static
topologi/skema routing

1.Routing adalah pengiriman paket dari satu lokasi ke lokasi yang lain yang berbeda network.perangkat yang digunakan dalam routing adalah router.

2.routing statik,yaitu routing yang dilakukan secara manual oleh administrator dengan membuat segala sesuatu yang dibutuhkan untuk routing pada table router.

3.Dinamis routing,yaitu routing yang dilakukan secara otomatis oleh router.jadi apabila terjadi perubahan topologi maka router akan langsung membuat sendiri jalur routing yang baru.

sekian dulu penjelasan tentang routing dari saya,,terima kasih..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

pengertian routing,routing static dan routing dinamis-smk.tkj

Perbedaan Routing Static dan Routing Dynamic PEMBAHASAN: 1.Apa itu routing? 2.Routing static 3.Routing dinamis to...